Valas Online

By : Admin Marketiva Indonesia

Era digital adalah sebuah era dimana kegiatan yang dilakukan oleh orang lebih cenderung mengandalkan sebuah teknologi yang bisa membuat orang bekerja lebih cepat, tepat waktu, bisa dilakukan di mana saja asal ada sebuah komputer dan jaringan internet. Istilah modern yang digunakan untuk pekerjaan ini adalah kerja secara online, dimana orang hanya duduk didepan sebuah komputer yang terhubung dengan internet maka bisa melakukan pekerjaan yang biasanya harus dikerjakan di kantor.Selain digunakan untuk melakukan pekrjaan kantor seperti mengetik , kirim pesan, menerima pesanan barang secara online, ternyata masih banyak manfaat lain yang bisa kita peroleh dari teknologi ini, kita sebagian besar sudah tidak asing lagi dengan Valas(valuta asing) yang pada jaman dahulu ketika akan melakukan jual beli valas akan dilakukan dengan secara pertukaran fisik dan hanya bisa dilakukan oleh kalangan tertentu yang memiliki modal besar . Namun pada era digital sekarang ini siapapun bisa melakukan jual beli valas secara online yakni hanya dengan duduk di depan sebuah komputer atau laptop yang terhugung dengan jaringan internet. Akhir akhir ini bisnis jual beli valas secara online sudah semakin marak dan bisa dilakukan oleh semua kalangan baik dari bisnisman, mahasiswa, pelajar bahkan ibu rumah tangga pun bisa melakukannya, yang penting dapat mengoperasikan komputer. Jual beli valuta asing yang dilakukan secara online berbeda dengan yang dilakukan secara fisik, pada jual beli valas secara online tidak akan ada istilah sepi pembeli ataupun penjual, artinya siapa yang akan menjual pasti ada yang amu beli dan sebaliknya. Jual beli valas secara online pada mulanya hanya melayani orang yang akan membeli barang atau melakukan pembayaran ke luar negri saja, sehingga harus menukarkan uang lokal dengan uang luar negri, dan ini pun hanya dilakukan oleh kalangan tertentu misalnya orang yang mau membeli buku di Amazon(toko buku online paling terkenal di dunia), maka orang yang mau membeli buku tersebut harus menukar sejumlah uang ke dalam Dollar dan kemmudian di transfer melalui pembayaran online(misalnya PayPal). Namun seiring semakin maju dan perkembangan internet dan juga undang undang IT dan transaksi elektronik maka jual beli valas berkembang menjadi sebuah bisnis yang sangat luar biasa yang bahasa kerennya adalah trading FOREX(foreign Exchange) atau pertukaran mata uang asing. Dalam bisnis forex ini setiap orang yang akan menjalankan harus menginstal sebuah software yang di berikan oleh pemilik perusahaan tersebut atau disebut BROKER. setiap orang yang akan menjalankan jual beli valas online(forex) ini diwajibkan menggunakan virtual forex dahulu untuk mengasah dan menguasai software tersebut. Banyak broker forex yang ada secara online , namun tidak semua bisa memberikan kepuasan pelayanan kepada setiap pelangganya. Marketiva adalah salah satu broker forex online yang telah terbukti tidak mengecewakan setiap pelangganny ,terbukti semakin hari semakin bertambah yang ikut sebagai trader di marketiva.

Published By : Admin Marketiva Indonesia